Upaya mendorong kemandirian kesehatan yang telah dilakukan Indonesia adalah memastikan ketersediaan obat, alat kesehatan, serta kemampuan riset termasuk surveillance genomic.
Harapannya, inovasi yang dilakukan UI dan Mustika Ratu dapat mempercepat proses pemulihan bangsa dengan peningkatan daya tahan tubuh masyarakat Indonesia.
UI menyelenggarakan ujian secara daring agar seluruh peserta di berbagai wilayah di Indonesia berkesempatan mengikuti seleksi, tanpa harus berada di lokasi ujian.
Tim DPPM UI mengembangkan teknologi hidroponik yang hemat air, mudah dalam penggunaan, murah, dan aman dari banjir rob tahunan. Saat ini, warga telah berhasil melakukan pembenihan hingga panen tanaman kangkung dan cabai.
Kegiatan ini diharapkan akan menghasilkan pemahaman dan berbagai usulan untuk membangun ketahanan dan kemandirian kesehatan Indonesia.
UI CISE Virtual Expo turut mengakselerasi lahirnya para entrepreneur baru yang bisa menggerakkan perekonomian nasional dan mendorong kemajuan dunia industri.
Dengan metode drive-thru ini, diharapkan dapat mempermudah masyarakat dalam melakukan proses vaksinasi.
Jamu yang merupakan pengetahuan asli Nusantara warisan para leluhur, dikenal merupakan sistem perawatan kesehatan dan kecantikan tradisional yang berdasarkan wawasan tentang tumbuhan-tumbuhan di wilayah Indonesia.
Ujian SIMAK Pascasarjana (Magister, Profesi, Spesialis, dan Doktor) Gelombang Pertama Tahun Ajaran 2021/2022, akan dilaksanakan pada Rabu, 24 Maret 2021.
Ia terdaftar sebagai angkatan 1960 dan pernah menjadi Ketua Senat FS UI atas dorongan Soe Hok Gie.