Indonesia memiliki visi keluar dari perangkap pendapatan menengah (middle income trap) pada 2035 dan menjadi negara berpenghasilan tinggi (high income country) pada 2045.
Kolaborasi tersebut diharapkan menghasilkan sebuah hasil riset yang berguna bagi bangsa. Dalam riset nanti diharapkan akan ada transfer pengetahuan baru antar-peserta riset.
Dengan cara ini, kami berharap keberadaan UI makin disadari oleh masyarakat karena terasakan manfaatnya.
Hasil penelitian Efriza memperlihatkan model GWGPR determinan kasus DBD yang spesifik di setiap kecamatan yang dapat dijadikan rujukan P2P dalam menyusun strategi dan melakukan intervensi yang spesifik di setiap kecamatan.
Aplikasi ini dapat membantu pengguna belajar dan berinteraksi dengan Al Quran melalui fitur-fitur seperti personal test yang membantu pengguna dalam proses penghafalan Al Quran.
Steroid dengan harga terjangkau, deksametason, dan pengobatan anti-inflamasi, tocilizumab, secara signifikan mengurangi risiko kematian ketika diberikan kepada pasien rawat inap dengan Covid-19 berat.
Pembaruan fasilitas harus mengakomodasi konsep inclusive, gender equality, dan smart green dan harus bisa diterapkan di seluruh lingkungan SKSG.
RSKGM FKG UI berkomitmen untuk selalu mendukung percepatan penyelesaian pandemi Covid-19.
Pengabdian dan pemberdayaan masyarakat yang dilakukan di Kampung Nelayan ini penting untuk revitalisasi masyarakat pesisir dan ruangnya.
Prodi ini membangun 20 kompetensi utama para lulusan, antara lain mampu menerapkan pengorganisasian, penyeleksian, dan pengemasan rekod dan arsip secara konvensional dan berbasis TIK.