Kabar UI

Kabar UI

Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi 3.000 Pekerja Konstruksi di IKN

Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan ke-78 tahun Republik Indonesia, Universitas Indonesia (UI) melalui Direktorat dan Pemberdayaan Masyarakat (DPPM) menyelenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat di Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur pada 17-18 Agustus 2023.
Kabar UI

Ciptakan SDM Indonesia yang Andal dengan Tingkatkan Ketahanan Kinerja Otak

Prof Dr dr Ninik Mudjihartni, MS dikukuhkan sebagai guru besar dalam bidang Ilmu Biokimia dan Biologi Molekuler di Universitas Indonesia (UI) pada Sabtu (19/8). Dalam pidato pengukuhannya, ia menyampaikan bahwa sel tubuh memerlukan pasokan oksigen untuk dapat menyelenggarakan semua aktvitas tubuh selama tumbuh dan berkembang.
Kabar UI

Mahasiswa UI Jalankan Program Gercani di Kabupaten Garut Jabar

Untuk mencegah terjadinya kasus pernikahan dini, melalui Program Hibah Kepedulian Masyarakat, Universitas Indonesia (UI) melakukan program “Gerakan Duta Peer Counseling Remaja sebagai Upaya Pencegahan Pernikahan Dini (Gercani)” di Kabupaten Garut, Jawa Barat
Kabar UI

Festival dan Jelajah Budaya Sumba Ciptakan Hubungan Positif

Tim Pengabdi Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya (FIB), Universitas Indonesia (UI) melaksanakan Festival dan Jelajah Budaya Sumba sebagai bagian dari Program Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (Pengmas), yang berlangsung pada 6–9 Agustus 2023.
1 6 7 8 34