Peta dapat pula menjadi sumber data dalam mengevaluasi strategi physical distancing dalam menurunkan kasus Covid-19.
Sebagai kampus yang mengusung nama besar Indonesia, UI berkomitmen hadir sebagai laboratorium pluralisme yang menjunjung tinggi kebinekaan.
Makara Art Center Universitas Indonesia (MAC UI) berkolaborasi dengan Direktorat Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI menyelenggarakan Apresiasi Seni Nusantara
Mahasiswa dapat memperoleh pembelajaran dalam pemanfaatan AI di bidang keuangan dan perbankan. Selain itu, turut meningkatkan kreativitas mahasiswa yang berlatar non-IT.
Kebijakan promotif dan preventif kesehatan perlu ditingkatkan. Penegakan hukum juga perlu lebih ketat agar terbentuk budaya disiplin terkait protokol kesehatan Covid-19.
Sebagai sumbangsih bagi bangsa, kami berupaya mengerahkan tim ahli dan peneliti di lingkungan UI untuk bersama-sama mengembangkan produk kesehatan di tengah wabah yang melanda Indonesia dan dunia.
Pengimplementasian energi bebas emisi karbon pada Gedung i-CELL merupakan upaya FTUI ikut serta mewujudkan lingkungan kampus UI hijau.
Secara keseluruhan, performa UI yang paling menonjol dan direkognisi adalah performa sinergi dunia industri dan internasionalisasi.
Pada era disrupsi seperti sekarang, institusi ditantang untuk menegakkan standar teknologi tertentu yang dapat meningkatkan kelincahan organisasi dalam menjaga kualitas pendidikan tinggi.
Yang perlu diperhatikan saat memanfaatkan obat tradisional, di antaranya kemungkinan reaksi alergi/reaksi yang tidak diinginkan, takaran, dan kombinasi (misalnya dengan obat sintetis, karena dimungkinkan ada interaksi).